Berikut ini informasi terkini mengenai kondisi terakhir persiapan lebaran 2010 oleh pemerintah, khususnya kesiapan sarana dan prasarana/infrastruktur menghadapi derasnya arus antrean kendaraan bermotor dan mobil pribadi bus yang akan meningkat dengan cepat.
Memang sebaiknya memilih waktu yang tepat ya untuk mudik puasa lebaran agar tidak terjebak macet. Hitung dengan benar waktu berangkat dan tiba mudik dan antisipasi daerah rawan kemacetan saat pulkam atau pulang kampung.
Semoga bermanfaat. Baca juga ya resep buka puasa menu berbuka saat Ramadhan dan kapan hari dan tanggal awal bulan puasa 2010 1 Ramadhan 1431 h.
Menko Perekonomian Hatta Rajasa: Persiapan Mudik Lebaran 2010 Harus Lebih Baik
Menko Perekonomian Hatta Rajasa menegaskan persiapan arus mudik lebaran tahun 2010 harus lebih baik dibanding tahun lalu. Demikian dikatakannya usai rapat koodinasi infrastruktur, di Jakarta,
Kalau tahun kemarin sudah baik, tentu tahun ini jauh lebih baik lagi -- Hatta Rajasa
"Oh siap, tentu akan lebih baik dari tahun kemarin," katanya.
Menurut Hatta, tahun lalu persiapan jelang arus mudik sudah berjalan baik, namun tahun ini persiapannya jauh lebih baik. "Kalau tahun kemarin sudah baik, tentu tahun ini jauh lebih baik lagi," ujarnya.
Hatta juga mengakui pembahasan seputar infrastruktur masih belum selesai dibahas. "Ya kita masih belum selesai, kita masih nyambung lagi. Intinya adalah program pembangunan sampai 2014 kita berada dimana progress-nya," katanya.
Sumber: Kompas.com
0 komentar:
Posting Komentar
Terima Kasih Atas Komentarnya Ya. Mampir Kembali :)